LAUNCHING PROGRAM PEMERIKSAAN KESEHATAN GRATIS (PKG) HARI ULANG TAHUN
[LAUNCHING PEMERIKSAAN KESEHATAN GRATIS HARI ULANG TAHUN]
Pemeriksaan Kesehatan Gratis merupakan program pemerintah yang bertujuan untuk mendeteksi penyakit lebih dini sehingga dapat dilakukan pengobatan lebih awal.
Melalui program ini diharapkan masyarakat dapat mendapatkan pemeriksaan kesehatan gratis di puskesmas terdekat sesuai kelompok usia siklus hidup.
Pemeriksaan Kesehatan Gratis Hari Ulang Tahun akan dilayani di hari ulang tahun sampai maksimal 1 bulan setelahnya.
Silahkan datang ke Puskesmas Lespadangan dengan membawa persyaratan . Mari memanfaatkan momen ini untuk hidup yang lebih sehat 🥰
.